Pages

Showing posts with label Artikel SEO. Show all posts
Showing posts with label Artikel SEO. Show all posts

Saturday, February 6, 2010

Belajar SEO | Anchor Text dan teknik optimasi SEO (mesin pencari)

Pengertian anchor text (teks jangkar) adalah adalah teks yang berada di antara html tag, atau lebih sederhananya yaitu teks yang berisi tautan ke sebuah halaman. Teks jangkar ini merupakan salahsatu faktor utama yang menentukan/meningkatkan kenampakan (visibility) blog anda di search engine result page /SERP (hasil penelusuran mesin pencari). Teks yang anda jadikan anchor text akan dianggap oleh

Wednesday, January 20, 2010

Cara mengetahui halaman blog anda yang menempati posisi 10 besar google (SERP)

Mungkin diantara teman-teman ada yang belum tahu tentang cara mengetahui halaman blog yang telah menempati 10 besar google (10 besar hasil penelusuran google). Jika postingan di dalam blog hanya 50 buah mungkin akan mudah dengan membuat simulasi keyword, dan mencari secara manual.Tetapi jika postingan telah banyak sekitar 500 an dan posisi 10 besar akan berubah-ubah seiring waktu bahkan di setiap

Cara mengetahui dan memperbaiki link yang error di blog menggunakan google webmaster tools (fix broken link)

Jika sebelumnya kita pernah membahas tentang cara mengetahui link yang error di dalam blog  serta cara menghapus link yang telah diindeks oleh google (link bermasalah ini akan berpengaruh terhadap ranking /pagerank blog), dalam bahasan kali ini adalah bagaimana mengetahui link yang error di dalam blog serta bagaimana cara memperbaiki link yang error (broken link) di dalam blog tersebut. Karena

Memantau perkembangan blog menggunakan google analytic

Memantau perkembangan blog menggunakan google analytic. Google analytic merupakan sebuah tools gratis yang disediakan oleh google untuk membantu para pemmbuat website (Webmaster). Sebagai blogger kita bisa manfaatkan layanan gratis tersebut untuk memantau perkembangan blog (web) kita.

Apa keuntungan anda menggunakan google analytic:
1. Mengetahui perkembangan jumlah pengunjung blog (page views,

Wednesday, January 13, 2010

Optimasi seo blogspot vs wordpress di kontes astaga.com lifestyle on the net

Sebagai blogger pemula mengikuti kontes SEO merupakan suatu proses pembelajaran. Terkadang muncul pertanyaan dalam diri sendiri lebih efektif menggunakan engine blogspot atau wordpress untuk optiasi mesin pencari. Seperti banyak bahasan di forum-forum tentang SEO, baik di forum lokal maupun mancanegara ada yang mengatakan bahwa teknik seo dan  metode optimasi SEO untuk kontes SEO 80% ditunjang

Monday, December 28, 2009

Cara optimasi seo file gambar (atribut alt="" tag) di new editor blogspot

Mungkin ada diantara teman-teman yang sering melakukan optimasi file gambar pada setiap membuat posting (postingan) blog. Jika menggunakan editor blogger /blogspot yang lama maka akan mudah menemukan atribut alt pada source code gambarnya, tetapi pada editor baru blogger (new editor blogspot) script alt tidak disertakan lagi dalam source code gambar yang telah anda upload di blogger. Salah satu

Tuesday, August 4, 2009

Komentar Spam di blog do follow

Buat teman-teman yang telah men-setting blognya menjadi do follow, saya yakin sering mengalami komentar spam seperti yang saya alami. Komentar semacam ini kalo dijumlahkan sudah ratusan yang masuk ke blog do follow ini, tetapi dengan sangat terpaksa saya hapus.

Terkadang saya juga bingung dengan mereka yang sering melakukan komentar spam di blog do follow , karena sudah saya buat peringatan

Social Bookmark, Page Rank (pagerank), Trafik dan SERP

Sebagai seorang blogger pemula saya selalu bertanya, kira-kira apa hubungan antara social bookmark, page rank (google pagerank), trafik dan SERP (Search engine result pages) atau hasil penelusuran search engine seperti yahoo, google , bing, dll.

Ada beberapa pertanyaan yang mengganjal di fikiran:
1. Apakah situs social bookmark berpengaruh terhadap peningkatan pagerank sedangkan link artikel

Menambah/memasang meta tag (meta tags) keyword ke blogspot untuk optimalkan SEO

Buat teman-teman yang masih pemula, ada salah satu tips optimasi seo (on page) yang disarankan oleh Mr. Google. yaitu menambahkan meta tag keyword ke blogger (blogspot). Meta tag keyword (meta tags keyword) tersebut akan membantu robot google dalam menganalisa keyword yang terpasang di blog anda.

Sebenarnya saya sebagai pemula juga masih belum tahu apakah meta tag content tersebut berperan